Sabtu, 20 Desember 2014

MARI MEMBANGUN KELUARGA DAN KAMPUNG HALAMAN ( GUNUNG KIDUL )

SALAM SEJAHTERA FORUM KOMUNIKASI GUNUNG KIDUL
( SALAM GUNDUL )
Salam kepada semua perantau dari Gunung kidul, semoga selalu dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa.
Kepada perantau dari Gunung kidul dimana saja berada silahkan menggunakan forum ini untuk saling bekomunikasi, biarpun hanya lewat blog semoga kita dapat mengambil positif dan semoga berawal dari blog ini kita saling mengenal lebih dekat dan nantinya akan menjadi saudara di dunia dan akhirat, Amin.
Mari kita saling berkomunikasi untuk kompak saling membangun baik keluarga atau kampung halaman kita Gunung Kidul. Selama ini kita terfokus pada aktivitas dalam karir,tanggung jawab dan lain-lain. Mulai sekarang mari kita mulai mencoba untuk melihat bagaimana kampung halaman kita, bagaimana akan perkembangan kampung halaman kita, dan semua hal baik dari yang terkecil yang bisa kita lakukan untuk kampung halaman kita Gunung Kidul.
Walau hanya lewat blog ini mumgkin nanti ada yang bisa membuat inovasi yang berarti untuk kampung halaman kita yang bermanfaat untuk kehidupan orang tua,saudara,dan semua orang yang ada dikampung  halaman kita.
Jangan berfikir ini semua tidak mungkin terjadi, semoga dengan niat baik ini dan tuhan bisa memberikan kemudahan untuk tujuan kita semua dalam forum ini, pasti nanti tuhan akan memberi jalan pada kita semua dan memberi kesempatan pada kita. Yang jelas kalau nanti blog ini bisa menyatukan kita semua perantau dari Gunung Kidul akan lebih mudah kita dalam mencapai tujua baik ini.
Mulai sekarang mari kita sedikit meluangkan pikiran dan waktu apa yang bisa kita lakukan untuk kampung halaman kita. Hal apa biarpun hanya kecil tapi baik dan bermanfaat buat orang banyak mari kiat lakukan bersama-sama.
Saya berharap nanti blog ini menjadi media komunikasi bagi  kita semua para perantau dari Gunug Kidul, dalam berbuat kebaikan untuk kampung halaman kita.
Sekian dan terimakasih,
Salam gundul.
  
 

Jumat, 12 Desember 2014

1. KEGIATAN REFRESHING

Salam FORGUNDUL,


Dalam mengisi kegiatan refrseshing kami dari www.forgundul.blogspot.com akan mengadakan mancing bareng.

Untuk waktu dan tempat bisa kita bicarakan dalam forum ini.

 Salah satu pemancingan terbaik dicikampek "tapi sayang ...........?"

 Bagi yang berminat silahkan tinggalkan komentar atau  bisa berpesan diemail diharyono@gmail.com

Juga bisa contact mobile Haryono : 081387110373 / 081991938666.



2.KEGIATAN SOSIAL.


Bagi pengunjung www.forgundul.blogspot.com yang ingin melakukan santunan anak yatim silahkan saja 

Kamis, 11 Desember 2014

TEMPAT WISATA DI GUNUNG KIDUL

TEMPAT-TEMPAT WISATA 
DI


Menjelang liburan sekolah dan liburan Tahun baru 2015 kami berikan tempat-tempat wisata 

Di Gunung Kidul

1. Coba mampir di http://www.tribunnews.com/regional/2014/07/30/67-tujuan-wisata-pilihan-di-gunungkidul atau klik disini

Disini bisa dilihat lokasi wisata. Dari jenis air terjun/goa/pantai/panorama/ dan lain-lain.

2.Atau ingin melihat dulu foto-foto keindahan alam ciptaan Allah SWT di alam Gunung Kidul, 

silahkan masuk di https://www.google.com/search?q=pariwisata+gunung+kidul . juga anda bisa klik disini . Coba lihat keindahannya. dan kapan anda akan melakukan petualangan ditempat yang indah dekat murah dan meriah.

3.Ini  salah tempat yang sering saya kunjungi pada saat liburan.


  Inilah salah satu profile pantai baron. http://id.wikipedia.org/wiki/Pantai_Baron

 

 

4. Ini benar-benar dekat dengan desa saya. Air terjun sri gethuk. Di tempat ini  saya waktu kecil bermain dan mencari ikan. Bahkan dulu sewaktu umur kurang lebih 12 tahun saya pernah tidur disini ( nginep ) saat mencari ikan.


Ini profile air terjun sri gethuk http://wisatakejogja.wordpress.com/air-terjun-sri-gethuk/

SALAM KOMUNIKASI GUNUNG KIDUL

FORUM KOMUNIKASI GUNUNUG KIDUL

( FORGUNDUL )

 

Salam "GUNDUL"

SELAMAT DATANG !

www.forgundul.blogspot.com.


Blog ini media komunikasi antar perantau dari Gunung kidul dan atau semua pengunjung www.forgundul.blogspot.com

Blog www.forgundul.blogspot.com  ini berisi  materi umum informasi tentang Gunung kidul dan atau informasi & komunikasi antar sesama perantau dari gunung kidul atau kepada semua pengunjung blog ini. 

Informasi apa saja nantinya yang akan kami sajikan dalam blog www.forgundul.blogspot.com
antara lain:

A. INFORMASI PARIWISATA DI GUNUNG KIDUL.

TARGET : 

Memperluas informasi tentang pariwisata Di Gunung Kidul agar sektor pariwisata Di Gunung Kidul semakin diketahui oleh publik baik Nasional atau Internasional .

Dengan semakin luas & mudahnya informasi pariwisata Di Gunung Kidul akan semakin mudah publik mengakses informasi pariwisata Di Gunung Kidul.

Dengan itu semua semakin besar juga potensi para Wisatawan untuk berkunjung ke tempat - tempat pariwisata Di Gunung Kidul.

Dengan demikian semakin terbuka potensi akan berkembangnya sektor pariwisata Di Gunung Kidul, yang akan berdampak pada naiknya "PENDAPAN DAERAH" dan dampak secara sosial akan membangun perekonomian daerah dari sektor pendukung pariwisata. Diantaranya :


1. Semakin banyak tenaga kerja yang terserap sektor pariwisata.

2. Semakin tinggi pedapatan Kelompok pedagang disektor pariwisata.

3. Membuka peluang usaha untuk pendukung dari sektor pariwisata, antara lain :

    3.1.  Tour & travel / Jasa transportation. ~ dan pendukungnya

    3.2. Hotel & penginapan. ~ dan pendukungnya

    3.3.  Makan khas & oleh - oleh. ~ dan pendukungnya. ~ dan pendukungnya

    3.4.  Pengrajin - pengrajin pernak - penik & cindera mata. ~ dan pedukungnya.

4. Jasa  guidance tourist manca negara.

5. Jasa pendukung alat-alat Pariwisata.

6. Membuka peluang untuk kerja sama dengan investor.

7. Dan masih banyak lagi yang belum terlihat akan potensi dari pendukung pariwisata.


B. MEMBUAT KERUKUNAN KELUARGA VERSI BLOGGER. 

TARGET :

Memudahkan komunikasi antar sesama perantau dari gunung kidul dan atau semua pengunjung blog www.forgundul.blogspot.com 

Dengan semakin mudahnya berkomunikasi semakin erat pula persaudaraan antar sesama perantau dari gunung kidul dan pengunjung www.forgundul.blogspot.com.


C. MEMBUAT MEDIA JARINGAN INFORMASI GUNUNG KIDUL.

Akan seperti apa nanti informasinya Di blog  www.forgundul.blogspot.com. 

Untuk itu mari kepada semua perantau dari gunung kidul bersama-sama membangun blog ini
untuk kepentingan seluruh "GUNUNG KIDUL".

 

D. INFORMASI KEGIATAN BLOG.

1. Kegiatan sosial

2. kegiatan refreshing

 

 Cukup sekian dan terimaksih.

SALAM FORUM KOMUNIKASI GUNUNG KIDUL " ( FORGUNDUL ) "

By diharyono@gmail.com

Mobile phone : 081387110373 + 081991938666

 



Senin, 08 Desember 2014

Keindahan alam ciptaan tuhan di kampung halamanku "GUNUNG KIDUL"

Dibalik kegersangan kata media, ternyata keadilan allah SWT sangat nyata di tempat kelahiranku


































terdapat banyak obyek wisata air yang sangat indah.

Minggu, 07 Desember 2014

SALAM GUNUNG KIDUL

Salam,

Kepada semua pengunjung Blog  www.forgundul.bloggspot.com

Kepada semua perantau dari gunung kidul, forum komunikasi ini dibuat dengan tujuan sebagai forum

untuk komunikasi atau interaksi antar sesama perantau yang berasal dari Gunung Kidul.

Apabila ada yang ingin berkomunikasi lewat email silahkan di (diharyono@gmail.com)

Mobile phone = 081387110373 + 081991993866

Sekian dan terimaksih.

Salam GUNDUL

 


By ( diharyono@gmail.com )